Bimtek Managemen Kelompok
Pada hari Senin tanggal 30 Mei 2022 Dinas Ketahanan Pangan Melakukan Bimtek Ketahanan Pangan di Desa Rambah Tengah Hulu Kec. Rambah, mengenai Managemen Kelompok Pertanian. Pada umumnya bimtek ini diutamakan kepada Kelompok Rumah Pangan Lestari (KRPL). Dimana Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Sebagai pemateri sedangkan penaja kegiatan ini adalah dari Desa Rambah Tengah Hulu. Tujuan kegiatan ini adalah untuk memberi wawasan atau pengetahuan mengenai Managemen kelompok secara benar dan baik.
Komentar
-
komentar facebook sedang dipersiapkan